Ticker

6/recent/ticker-posts

Detik-detik Pengibaran Bendera SMAN 1 Kabawo Di Hardiknas 2 Mei

Pringati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) yang jatuh setiap tanggal 2 Mei, SMAN 1 Kabawo laksanakan upacara Bendera.

Walau hujan turun, SMAN 1 Kabawo tetap melanjutkan Upacara hingga selesai. Hujan deras mengguyur saat pengibaran Bendera Merah Putih.
              Fidio pengibar Bendera ⬇️
Dimomen tersebut, Kepala SMAN 1 Kabawo La Suhaya menyampaikan pentingnya mengenang jasa para Pahlawan yang telah berjuang keras mengorbankan darah bahkan nyawa untuk Negeri ini.

"Pada kesempatan ini kita hanya dibasahi air hujan, tapi pahlawan kita dahulu dihujani oleh peluru" kata Suhaya dihadapan peserta Upacara.
Jadi, saya ingin menekankan untuk kita semua baik Guru maupun Siswa agar senantiasa serius dalam proses belajar mengajar. Anak-anakku sekalian, tolong untuk memperhatikan dengan baik sewaktu Guru memberikan pelajaran. Ini untuk modal kalian dimasa mendatang, menjadi generasi penerus bangsa yang sukses dan berdaya saing, ucapnya.

Pelaksanaan upacara ini, Kepala Sekolah, Dewan Guru dan pengibar Bendera mengenakan seragam adat Khas budaya suku Muna. "Hasrul Liana"

Posting Komentar

0 Komentar